Entries by redaktur_alrasikh

Jangan Marah Maka Bagimu Surga

Jangan Marah Maka Bagimu Surga Nur Isnaini, A.Md. *Laboratorium Riset Kimia, FMIPA UII   “Jangan marah, maka bagimu surga” (HR. Bukhari, no. 6116) [1], salah satu sabda Rasulullah ﷺ yang menggambarkan  betapa indahnya balasan surga apabila kita dapat menahan amarah. Amarah yang sering kita anggap hanya perbuatan kecil, namun terkadang menjadi hal yang tidak mudah […]

MANFAAT MEMAAFKAN

MANFAAT MEMAAFKAN Oleh: Irfan Tsaqif Amrullah *Mahasiswa Prodi Psikologi 2020   Bismillâhi walhamdulillâhi wash-shalâtu was-salâmu ‘alâ rasûlillâh, Dalam kehidupan, banyak kejadian dan peristiwa yang tidak dapat kita duga. Terkadang sebuah peristiwa dan kejadian tertentu bisa menyenangkan dan kadang tidak menyenangkan, kadang sesuai yang kita inginkan dan terkadang tidak sesuai dengan yang kita inginkan. Banyak juga […]

HIJAB AWAL PERBAIKAN DIRI

HIJAB AWAL PERBAIKAN DIRI Oleh: Indah Wulandari *Pendidikan Agama Islam   Bismillâhi walhamdulillâhi wash-shalâtu was-salâmu ‘alâ rasûlillâh, Saduariku, yang semoga Allah senantiasa menjaga dan melindungi kita dari fitnah dunia. Di zaman sekarang banyak orang yang masih bingung untuk mulai berhijab. Kebanyakan dari mereka mengatakan bahwa “saya berhijab nunggu udah baik akhlaknya”. Itu merupakan alasan yang […]

CARA BERBAKTI ANAK YANG JAUH DARI KEDUA ORANG TUA

CARA BERBAKTI ANAK YANG JAUH DARI KEDUA ORANG TUA Oleh: Fahri Hanif Rais Wibowo *Mahasiswa Prodi Ekonomi Islam FIAI 2022   Saudaraku, kaum muslimin dimanapun berada, semoga Allah senantiasa melimpahkan hidayah taufiq-Nya kepada kita semuanya. Berbakti kepada orang tua adalah hal utama yang harus dilakukan oleh seorang anak, karena konsekuensi menjadi anak adalah berbakti kepada […]

ISTIQOMAH DALAM MENGERJAKAN AMAL

ISTIQOMAH DALAM MENGERJAKAN AMAL Oleh: Auliya Eka Safitri *Mahasiswi Hubungan Internasional 2021 FPSB UII   Bismillâhi walhamdulillâhi wash-shalâtu was-salâmu ‘alâ rasûlillâh, Seluruh makhluk di muka bumi pada hakikatnya diciptakan hanya untuk beribadah kepada Allah ﷻ. Sehingga apabila seseorang mengaku beriman kepada Allah ﷻ, maka keimanannya tersebut harus dibuktikan dengan amal shalih. Dalam pengertiannya, amal shalih […]

ITSAR: ESENSI TERTINGGI ALTRUISME DALAM ISLAM

ITSAR: ESENSI TERTINGGI ALTRUISME DALAM ISLAM Oleh: Muzakkir Fahmi * Mahasiswa Prodi Kimia FMIPA 2021   Bismillâhi walhamdulillâhi washshalâtu wassalâmu ‘ala rasûlillâh. Manusia adalah makhluk sosial. Sudah sepatutnya manusia saling membutuhkan satu sama lain dan tidak dapat melepaskan diri dari pengaruh manusia lain. Seorang manusia tidak akan dapat mencapai apa yang ia inginkan tanpa bantuan […]

KECERDASAN EMOSIONAL DALAM PERSPEKTIF ISLAM

 KECERDASAN EMOSIONAL DALAM PERSPEKTIF ISLAM Oleh: Ranita Imammiar Dea Novianty *Mahasiswi Prodi Psikologi 2020   Bismillâhi walhamdulillâhi wash-shalâtu was-salâmu ‘alâ rasûlillâh, Masyarakat pada umumnya menilai kecerdasan seseorang hanya pada tingkat intelektualnya saja, seperti melihat kecerdasan melalui ranking di kelasnya, atau melihat dari nilai IPK seorang mahasiswa ataupun dari skor IQ seseorang. Padahal, pada kenyataannya kecerdasan […]

AMALAN PENGHAPUS DOSA

AMALAN PENGHAPUS DOSA Oleh: Jaenal Sarifudin *Mahasiswa FIAI UII   Bismillâhi walhamdulillâhi washshalâtu wassalâmu ‘ala rasûlillâh. Waba’du. Manusia diciptakan dengan membawa dua potensi. Potensi berbuat kebaikan dan potensi berbuat dosa. Pada dasarnya manusia memiliki suara hati yang cenderung kepada nilai-nilai kebajikan. Namun manusia juga memiliki bisikan hawa nafsu yang dapat menggelincirkannya pada perbuatan dosa. Allah […]

KELAHIRAN NABI MUHAMMAD ﷺ MEMBAWA BERKAH BAGI SEMESTA ALAM

KELAHIRAN NABI MUHAMMAD ﷺ MEMBAWA BERKAH BAGI SEMESTA ALAM Oleh: Nur Laelatul Qodariyah* * Ahwal Al-Syakhshiyah FIAI UII   Bismillâhi walhamdulillâhi wash-shalâtu was-salâmu ‘alâ rasûlillâh, Siapa yang tidak kenal dengan sosok Rasulullah ﷺ,  namannya, kisahnya perjalanan hidupnya sudah terkenal di muka bumi ini, bahkan alam semesta pun menyambut gembira saat kelahiran beliau. Nabi Muhammad ﷺ […]

BERBUAT BAIK KEPADA SESAMA

BERBUAT BAIK KEPADA SESAMA Oleh: Fatimah Aulia Permata *Mahasiswi Prodi Hubungan Internasional FPSB UII   Bismillâhi walhamdulillâhi wash-shalâtu was-salâmu ‘alâ rasûlillâh, Pada dasarnya, kebaikan adalah hal yang telah diajarkan oleh lingkungan sekitar kita sejak kecil, entah itu orang tua, saudara, kakek, nenek, dan lain-lain. kebaikan adalah sesuatu yang diinginkan, yang diusahakan dan menjadi tujuan manusia. […]