Daftar Buletin
Agar Silaturrahim Tak Ternoda Dosa
Agar Silaturrahim Tak Ternoda Dosa Erry Satya Panunggal* Ditilik dari asal katanya, silaturrahim berasal dari bahasa Arab, صِلَةُ الرَّحِمِ (shilaturrahîmi). Jika kita pecah, terdiri dari dua kata: silah, [arab: صِلَةُ] yang artinya hubungan dan rahim [arab: الرَّحِم] artinya rahim, tempat janin sebelum dilahirkan. Sehingga yang dimaksud silaturrahim adalah menjalin hubungan baik dengan kerabat, sanak, […]
Mewarnai Bulan Syawal Dengan Saling Meminta Maaf
Mewarnai Bulan Syawal Dengan Saling Meminta Maaf Nur Laelatul Qodariyah* Sahabat Al-Rasikh yang diberkahi Allâh ﷻ, berakhirnya Ramadhan ditandai dengan munculnya bulan Syawal dikarenakan 1 Syawal diperingati sebagai hari Raya Idhul Fitri. Sedih sekali ya kawan. Hari-hari yang kita lewatkan bersama Ramadhan terlalu singkat waktunya. Rasa-rasanya baru kemarin kita mengerjakan puasa, tapi tidak terasa […]
Istimewanya Sedekah di Bulan Ramadhan
Istimewanya Sedekah di Bulan Ramadhan Marni Utami* Bismillāhi wal ḥamdulillāh, waṣ ṣalātu was salāmu ‘alā rasūlillāhi, wa ba’du. Hari-hari Ramadhan semangat-semangatnya untuk melakukan ketaatan. Bagaimana tidak, beribu keutamaan ditawarkan di bulan ini. Deretan diskon pahala diobral, ampunan Allâh ﷻ bertebaran memenuhi setiap ruang dan waktu. Salah satu pintu yang dibuka oleh Allâh ﷻ untuk […]
Belajar Menata Hati Untuk Resolusi 2024 Lebih Baik
Belajar Menata Hati Untuk Resolusi 2024 Lebih Baik Nur Laelatul Qodariyah (Alumni Fakultas Ilmu Agama Islam, Universitas Islam Indonesia) Tahun baru 2024 sudah didepan mata, yang berarti perjalanan 2023 dari awal Januari sampai pada penghujung tahun ini menjadi perhatian bagi kita untuk menelisik lebih jauh, apakah masih ada terselip rasa kekecewaan atau kesalahan sehingga […]
Untukmu Agamamu, dan Untukku Agamaku
Untukmu Agamamu, dan Untukku Agamaku Tan Lie Yong Bismillâhi wal hamdulillâh wash shalâtu was salâmu ‘alâ rasûlillâh, amma ba’d. Kejahilan sebagian orang turut ambil bagian dalam ibadah non muslim dengan dalih toleransi beragama. Ada juga ikut merayakan ibadah agama non muslim dengan alasanya karena hubungan pertemanan dan kekerabatan. Sebagian lagi berdalih tidak ada nash […]
Pesan Kemanusiaan dari Islam
Pesan Kemanusiaan dari Islam Aisyah Amalia Putri Alumni UII Bismillâhi wash shalâtu was salâmu ‘alâ rasûlillâhi, waba’du. Kemanusiaan di era modern seringkali menjadi landasan bagi upaya mengatasi berbagai krisis yang menghadang. Namun, di tengah-tengah cahaya progresifitas dan teknologi yang membanggakan, kita dihadapkan pada kontradiksi yang mengganggu berupa krisis kemanusiaan yang terus berkecamuk di berbagai […]
—————————————–
Yuks menulis di Al-Rasikh!
Edisi Maret-April
—————————————–