Daftar Buletin

Langkah Gen Z Muslim Menggapai Perubahan

Langkah Gen Z Muslim Menggapai Perubahan Dita Ayu Rahmawati*   Bismillâhi walhamdulillâh wash shalâtu was salâmu ‘ala rasûlillâh, Generasi Z atau biasa yang dikenal dengan Gen Z merupakan generasi yang lahir di mana informasi dapat diakses secara instan dan mudah. Banyak anggota Gen Z cenderung memiliki sifat malas bergerak (mager). Hal ini memengaruhi pola pikir […]

Gen Z Muslim Tonggak Perubahan

Gen Z Muslim Tonggak Perubahan Ridho Frihastama   Mau berubah?, kenapa hendak berubah? Dua pertanyaan ini penting, mengingat di era digital ini kita dihadapkan dengan VUCA (Volatility, Uncertainly, Complexity, Ambiguity) merupakan gabungan kondisi 4 hal tersebut yang secara makna ialah kondisi perubahan yang sangat cepat, tidak terduga, dipengaruhi oleh banyak faktor yang sulit dikontrol dan […]

Cinta dan Iman: Kesejukan yang Terpancar dari Tanah Palestina

Cinta dan Iman: Kesejukan yang Terpancar dari Tanah Palestina Yelis Nur Wahidah*   Di tengah hiruk-pikuk konflik yang melanda, Palestina menawarkan kekayaan cinta dan iman yang menyejukkan hati. Lebih dari sekadar medan perjuangan perebutan wilayah kekuasaan, Palestina adalah kisah tentang bagaimana cinta dan iman dapat menjadi sumber kekuatan bagi penduduknya. Palestina, tanah suci yang kaya […]

Tak harus “Berperang“ untuk Bela Palestina

Tak harus “Berperang“ untuk Bela Palestina Muhammad Irfan Dhiaulhaq AR   Bismillâhi wal hamdulillâhi wash shalâtu was salâmu ‘alâ rasûlillâh, Sudah ribuan saudara-saudari kita para mujahid di tanah gaza sana telah tumbang menuju Allah ﷻ. Pembantaian yang tidak berperi kemanusiaan dilakukan oleh Zionis Yahudi yang semakin memarak. Sebelumnya, mereka menargetkan serangan kepada tentara Hamas Palestina […]

Yuks menulis di Al-Rasikh!

Edisi sebelumnya

Buletin Tahun 2022

Buletin Tahun 2021